Tips Cara Merawat Sepatu Kulit Yang Benar. Sungguh sayang kalau ternyata sepatu kulit Anda kotor dan tak terawat. Kalau sudah begini, mau tak mau sepatu harus dibersihkan dengan tepat. Baca ya Tips Cara Merawat Sepatu Kulit Ini dan artikel sebelumnya Cara Merawat Sepatu Sneskers.
Salah cara membersihkan bisa jadi sepatu Anda jadi rusak dan jelek. Sayang kan kalau sepatu kulit Anda rusak.
Untuk menjaga sepatu kulit ini tetap terawat, Cherish menyarankan untuk tidak langsung menyimpan sepatu kulit setelah dipakai.
Setelah dipakai, sepatu kulit harus diangin-anginkan sebelum masukkan ke dalam plastik penyimpanan.
Jika kebetulan ada noda yang menempel di sepatu kulit, maka gunakan saja lap yang sudah dibasahi dengan air hangat. Kemudian gosok sepatu dengan perlahan agar tak tergores.
Keringkan di bawah sinar matahari yang tidak langsung atau dikering anginkan. Jika terpaksa Anda bisa menggunakan hairdryer. Hanya saja jangan arahkan hairdyer secara langsung ke sepatu karena akan merusak kulitnya.
Sedangkan jika sepatu berbulu, Anda bisa menggunakan sikat gigi berbulu lembut untuk menyikat sepatunya.
Sepatu ini harus disikat dengan satu arah agar tetap rapih dan bulunya rapih dan tak rusak.
Mudah-mudahan Tips Cara Merawat Sepatu Kulit ini bermanfaat untuk sobat Blog Remaja ya
TIPS Cara Merawat Sepatu Kulit Yang Benar
Posted by , Published at 8:53 AM and have 0 commentsBlog Remaja Suka
Published: 2013-09-27T08:53:00+07:00
Title: TIPS Cara Merawat Sepatu Kulit Yang Benar
Rating:
Link Post: https://remajasuka.blogspot.com/2013/09/tips-cara-merawat-sepatu-kulit-yang.html?m=0
No comments:
Post a Comment